Tuesday, October 4, 2016

Kompetensi Dasar 2.Data-Link Layer





Data-Link Layer

Lapisan Data Link[1] (data link layer) adalah lapisan kedua dari bawah dalam model OSI, yang dapat melakukan konversi frame-frame jaringan yang berisi data yang mendeteksi kesalahan dan pentransmisian ulang terhadap frame yang dianggap gagal. MAC address juga diimplementasikan di dalam lapisan ini. Selain itu, beberapa perangkat sepertiNetwork Interface Card (NIC), switch layer 2 serta bridge jaringan juga beroperasi di sini.

Lapisan data-link menawarkan layanan pentransferan data melalui saluran fisik. Pentransferan data tersebut mungkin dapat diandalkan atau tidak: beberapa protokol lapisandata-link tidak mengimplementasikan fungsi Acknowledgment untuk sebuah frame yang sukses diterima, dan beberapa protokol bahkan tidak memiliki fitur pengecekan kesalahan transmisi (dengan menggunakan checksumming). Pada kasus-kasus tersebut, fitur-fitur acknowledgment dan pendeteksian kesalahan harus diimplementasikan pada lapisan yang lebih tinggi, seperti halnya protokol Transmission Control Protocol (TCP) (lapisan transport).
Image result for data link layer


Kesalahan-kesalahan di Data-Link Layer

-Code Word Hamming
-No Functionally or connectivity at the network layer or above
-Network is operating below baseline performance levels
-Expessive Broadcast
-Console Messages
-Encapsulation errors,address maping errors,framing errors

Cara Mendeteksi Troubleshooting

-Froward error control : Menjelaskan aliran bit yang diterima error
-Feedback : Control algoritma

Mac 48 bit addressing

Mengidentifikasi komputer interfaces dalam sebuah router/node dalam jaringan & sering disebut sebagai ethernet address,physical address/hardware address.

Transparant Bridging

Kemampuan memproses keputusan pelayan/peruntaian frame berada dalam bridge itu sendiri, sehingga  transparan terhadap stasiun yang berkomunikasi yang disebut juga Transparent Bridge.


Switching Operation & Pemecahan masalahnya


Switch sebagai multiport

Switch yang multiportnya banyak bisa sampai 20 port

0 comments:

Post a Comment